Jadwal Rehlah Abuya Habib Abdullah Muhammad Baharun di Aceh




1.) Sabtu, 12 November 2016. Jam 13.30 - 16.30 WIB, Acara akan berlangsung di Kota Sigli dengan tema: 
MUZAKARAH ULAMA, DAURAH ILMIYAH UNTUK MENGKODIFIKASIKAN AQIDAH AHLUSUNNAH WALJAMAAH DI PROVINSI ACEH.

2.) Setelah di Sigli, al-Habib akan melakukan perjalanan menuju Pondok Pesantren MUDI MESRA Samalanga. Seminar Di pondok yang saat ini dibawah pimpinan Abuya Almukarram Tgk. H. Hasanul Bashri (Abu Mudi, hafidhahullah). akan berlangsung dua kali:

-) Sabtu, 12 November 2016. Jam 19.30 - 20.30 dengan tema: 
MUHADHARAH UMUM; TAFAQQUH FID DIN SEBAGAI NILAI AKADEMISI MA'HAD ALY.

-.) Sabtu, 12 November 2016. Jam 21.00 - 23.30 dengan tema: 
DAURAH ILMIYAH; KITAB KUNING SEBAGAI REFERENSI MENJAWAB PROBLEMATIKA UMAT.

3.) Esok harinya, Minggu, 13 November 2016, al-Habib akan berkunjung ke Pondok Pesantren Ummul Ayman. Kuliyah umum Di pondok yang dipimpin oleh Abuya Almukarram Tgk. H. Nuruzzahri Yahya {akrab dikenal dengan panggilan Waled Nu, (Waled Nuruzzahri, hafidhahullah)}, akan berlangsung mulai pukul 06.00 - 07.30 WIB dengan tema: 
DAURAH ILMIYAH; PENTINGNYA AKHLAK DAN ILMU AGAMA di DALAM KEHIDUPAN INI.

Posting Komentar

0 Komentar